Menjelajahi Jepang Yuk!

Just another WordPress.com weblog

  • @import url(http://www.google.com/cse/api/branding.css);
  • var googleSearchIframeName = "cse-search-results"; var googleSearchFormName = "cse-search-box"; var googleSearchFrameWidth = 800; var googleSearchDomain = "www.google.com"; var googleSearchPath = "/cse";

Beasiswa di Jepang

Posted by japanesethings pada Juli 16, 2008

Jepang emang negara yang maju. Orang-orangnya pun pinter-pinter. Makanya, klo kita pengen pinter juga, kenapa ga sekalian aja belajar di Jepang bareng sama mereka? ^_^

Jepang sering memberikan penawaran beasiswa bagi kita, khususnya para pelajar di Indonesia yang berprestasi. Banyak jalur beasiswa yang bisa kamu pilih untuk belajar disana. Kalau pengen tau lebih banyak lagi, kenapa ga hubungi Japan Foundation aja?

Japan Foundation adalah tempat dimana kita bisa nanya-nanya seputar Jepang sekaligus beasiswanya. Di Japan Foundation juga kita bisa memperoleh info tentang ujian kemampuan bahasa Jepang, Nouryokushiken. Yang namanya nouryokushiken ini sebenernya ga beda jauh ama TOEFL bahasa inggris. ya mungkin bisa dibilang, TOEFL-nya Jepang kali ya. Nah, klo kamu-kamu bisa ikutan ujian ini, dan lulus, maka kesempatan kamu untuk nyari ilmu di Jepang, atau bekerja di tempat yang ada hubungannya ama Jepang, jadi lebih lebar. Asik, kan? ^_^

Tinggalkan komentar